Praktik Sistem Investasi Co-Ownership Di Indonesia

Belakangan ini, sistem co-ownership menjadi salah satu pertimbangan di lingkaran calon investor yang mengalami masalah keterbatasan anggaran. selama puluhan tahun, bisnis properti cenderung didominasi oleh pihak-pihak yang punya pendapatan tinggi dan mampu membeli bangunan atau tanah serta menjadikannya sebagai modal investasi. Sementara itu, bagi yang berpenghasilan rendah masih mengalami kesulitan untuk memiliki bangunan rumah sendiri. […]