Menetapkan Tersangka Di Kepolisian
Surat Perintah Dimulainya Penyidikan sendiri merupakan tahap lanjutan dari proses penyelidikan. Penyelidikan sendiri hanya mencari barang bukti permulaan dan apakah laporan saudara dapat dikategorikan sebagai tindak pidana, sedangkan penyidikan, menitikberatkan pada pencarian dan penemuan bukti, untuk menangkap tersangka.
Pembuktian Dalam Sengketa Tanah
Kekuatan pembuktian akta di bawah tangan dalam perkara perdata, sepanjang akta di bawah tangan tidak disangkal atau dipungkiri oleh para pihak maka akta di bawah tangan memiliki kekuatan hukum yang sama dengan akta otentik, sedangkan apabila kebenaran tanda tangan dalam akta di bawah tangan di sangkal akan kebenarannya maka akta tersebut harus dibuktikan kebenarannya dengan menggunakan alat bukti yang lain seperti sakasi, persangkaan dan pengakuan.
Kedudukan Hukum Tanah Ulayat Di Indonesia
Karena tanah ulayat atau perkampungan masih ada dan diakui keberadaannya oleh masyakat adat tersebut maka tanah tidak dapat dialihkan atau dibagi-bagi karena merupakan milik bersama dan kepemilikannya tidak boleh dipecah-pecah atau dibagi dan dijadikan milik pribadi. Apabila ada yang melanggar perjanjian tersebut dengan membangun rumah tanpa musyawarah bersama masyarakat adat atau keturunan nenek moyang terlebih dahulu maka perbuatan tersebut dapat digolongkan menjadi tindak pidana penyerobotan tanah yang melanggar ketentuan Pasal 167 dan Pasal 385 KUHP.
Hak Mewaris Dalam Hukum Waris Di Indonesia
apabila penjualan dilakukan setelah orangtua Saudara meninggal dunia, maka kakak Saudara dapat dikenakan pasal penggelapan karena didalam barang barang tersebut masih ada hak Saudara, sehingga penjualan harus dengan persetujuan Saudara. Oleh karena itu, Saudara yang juga merupakan anak kandung dari orangtua Saudara memiliki hak untuk mewarisi harta dari orangtua Saudara dengan porsi tertentu.